Senin, 10 Juli 2017

Fakta Unik Anak Kembar Yang Sangat Mencengangkan

garasi-informasiunik - Anak Kembar adalah dua atau lebih individu yang membagi uterus yang sama dan biasanya, tapi tidak selalu dilahirkan dalam hari yang sama. Pada manusia, ibu dengan kandungan yang membawa bayi kembar dengan demikian akan mengalami persalinan berganda dan biasanya masa mengandung yang lebih singkat (34 sampai 36 minggu) daripada kehamilan bayi tunggal, Karena kelahiran prematur biasanya memiliki konsekuensi kesehatan kepada bayi, kelahiran kembar sering kali di tangani secara khusus yang aggak berbeda dari pada kelaharian biasa ( garasi-informasiunik ).

http://garasigaming.com/

Dan ternyata anak kembar juga mempunyai fakta yang sangat mencegangkan, langusng disimak : 


Universitu of Padova menemukan bahwa anak kembar sudah sangat dekat ketika mereka masih di dalam rahim. Pada masa 14 minggu kehamilan, anak kembar terlihat meraih satu sama lain. 4 minggu kemudian, mereka saling menyentuh satu sama lain dan itu mereka lakukan lebih sering dari pada menyentuh tubuhnya sendiri.

The Long Island Jewish Medical Center menemukan bahwa wanita yang lebih tinggi cenderung memiliki lebih banyak faktor pertumbuhan seperti insulin (IGF), sebuah protein yang meningkatkan kesempatan wanita untuk berevolusi. Semakin IGF tinggi, semakin besar pula kesempatan wanita untuk hamil anak kembar. 
Penelitian lain menemukan bawa wanita yang melahirkan anak kembar it rata-rata satu inci lebih tinggi dari pada ibu lainnya. 

Jim Levis dan Jim Springer baru berusia empat minggu ketika mereka harus terpisah karena di angkat oleh keluarga yang beerbeda. Kemudian di temukan bahwa kehidupan mereka benar-benar nyaris sama. Keduanya memiliki anjing bernamaToy ketika mereka masih kecil, Keduanya juga menikah dua kali, Selain itu, mereka berdua juga mengemudikan mobil yang sama, yakni mobil Chevys, merokok dengan merek yang sama, dan juga minum dengan merek yang sama pula. 

Pada umumnya anak kembar memiliki ras yang sama. Namun, dalam beberapa kasus yang sangat jarang terjadi, anak kembar bisa memiliki ras yang berbeda. Seperti Kian dan Remee yang merupakan kembar indentik tetapi memiliki warna kulit berbeda. Kejadian seperti itu merupakan hasil dari kombinasi gen kedua orang tuanya yang memiliki ras canpurabm Jika ayah atau ibu memiliki ras campuran, maka sperma atau telur memiliki dua kode genetik, yaitu kulit hitam dan kulit putih.

Kembar identik memiliki 99.9% DNA yang sama, Pada bulan Januari 2009 lalu, perhiasan senilai $6.8 jutadicuri di Berlin. Tetapi pelaku meninggalkan jejak berupa keringat. Kemudian polisi mengekstrak keringat pelaku dan kemudian melacak pelaku dengan menggunakan sampel DNA dari keringat yang ditinggalkannya. 
Hasilnya, Polisi menemukan dua orang bernama Hassan dan Abbas O, yang merupakan kembar identik, Keduanya menolak bahwa mereka telah mencuri perhiasan tersebut dan menuduh orang lain. Karena polisi tidak bisa mengidentifikasi mana pelakunya karena memiliki DNA yang sama, akhirnya mereka berdua dibebaskan.

Bayi kembar cenderung membuat bahasa sendiri untuk bisa berkomunikasi dengan saudaranya, Uniknya lagi, bahasa tersebut hanya bisa dimengerti oleh mereka sebelum mereka mulai berbicara sungguhan.


Semoga bisa menambah wawasan kita, dan di Shared jika bermanfaat...



 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar